SMP Muhammadiyah 1 Prambanan menekankan pendidikan karakter dan budi pekerti luhur. Sekolah ini memiliki catatan prestasi yang mengesankan di berbagai bidang, menunjukkan komitmen kuat terhadap keunggulan pendidikan.

Hubungi Kami

FINALIS-Babak Final Kompetisi Sains Nalaria Realistik ke-5 se-Indonesia

Akademik

FINALIS

Babak Final Kompetisi Sains Nalaria Realistik ke-5 se-Indonesia

Tingkat Nasional

Detail Prestasi

Selamat kepada NAJWA AURUM AURORA 8A atas prestasinya dalam Babak Final Kompetensi Sains Nalaria Realistik ke-5 se-Indonesia pada tanggal 10 September 2023 di Bogor.

KSNR merupakan kompetisi sains nasional yang terbuka bagi pelajar dari seluruh Indonesia.
Kegiatan ini bertujuan untuk melatih kemampuan berpikir deduktif siswa dan meningkatkan kemampuan ilmiah dalam memahami soal berdasarkan kemampuan berpikir tingkat tinggi (HOTS).

Logo Musapra
"Islami, Unggul dalam Prestasi, Berdaya Saing dan Mandiri."